Memasang Fasilitas PDF Untuk Blogger |
Kadang kamu akan melihat tombol “save page as PDF”, apa itu ya? Dari artinya sudah jelas kok yaitu
menyimpan halaman yang kamu baca ke dalam bentuk PDF.
- Silakan kamu berkunjung situs http://www.web2pdfconvert.com/
- Terus kamu cari dan klik PDF Button
- Dilanjutkan pilih “...web site and allow visitors convert my web pages to PDF files with one click. “
- Setelah itu Kamu bisa memilih fungsi PDF yang akan dipasang nanti dengan menggunakan text atau gambar, pilih sesuai kamu inginkan ya..
- Di bawahnya terlihatlah kode JavaScriptnya, copy kode tersebut yang nantinya dipasang di blog kamu. Selain kode tadi kamu juga dapat memilih nya sebagai Wordpress plugin juga Joomla extenshion.
- Nah sekarang kamu masuk ke blog
- Seperti biasa masuk ke tata letak blog, terus Edit HTML, jangan lupa kamu centang tkamu Expand Widgets Templates.
- Kamu cari tag <data:post.body/> terus kamu paste dah dengan Ctrl + V
- Ada dua pilihan dalam meletakkan kode tadi, jika di atas artikel maka kode tersebut diletakkan di atas kode <data:post.body/>, jika mau di bawah postingan, letakkan kode di bawah <data:post.body/>.
- Simpan.
0 comments
Mohon tinggalkan sedikit jejak komentar anda disini !
Terima Kasih :)